Seorang pekerja, tertimpa tembok bangunan yang akan dirobohkan di jalan Prof Hamka, Ngaliyan, kota Semarang, pada Kamis (16/4) siang. Korban Kena setelah terjepit reruntuhan bangunan kosong, yang akan dirobohkan.