Sebagian wilayah di Kalimantan Selatan (Kalsel) dikepung banjir sejak Kamis (14/1). Ketinggian air bervariasi hingga mencapai satu meter lebih. Jalur transportasi utama yang terputus sudah bisa dilalui.
“Rumah kena banjir,” kata Zahratan, salah seorang warga di daerah Ratu Zaleha, Banjarmasin, “pagi ini masih hujan.”