Aurel Hermansyah bersyukur, kekasihnya Atta Halilintar tak banyak menuntut soal pembicaraan pernikahan mereka. Sebab dipahami si YouTuber, prioritas utama adalah kesehatan.
Diungkap Kuasa Hukum, Vadel Badjideh Lega Setelah Sampaikan Permohonan Maaf pada Nikita Mirzani5 Juli 2025