Kabar duka kembali datang dari dunia hiburan Tanah Air. Damayanti Noor, istri dari mendiang penyanyi, Chrisye, meninggal dunia hari ini, Sabtu (8/2/2020).