Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono akan melakukan realokasi anggaran sebesar Rp 36,19 triliun. Dari total anggaran keseluruhan di tahun 2020 sebesar Rp 120 triliun.
Hal ini dilakukan sesuai dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk melakukan realokasi anggaran dalam memerangi virus Corona. Basuki menjelaskan Rp 24,53 triliun di antaranya dikembalikan ke Kementerian Keuangan.