Penyakit cacar monyet berasal dr Afrika dan terrmasuk penyakit Zoonosis virus langka berasal dari daerah kecil Afrika tengah dan barat. Gejala penyakit cacar monyet yaitu terasa demam, sakit kepala, nyeri punggung dan otot dan lemas serta terjadi pembesaran kelenjar getah bening.
