Pada Senin, 23 April 2024, Satuan Reskoba Polres Jakarta Selatan berhasil mengamankan kasus penyalahgunaan narkoba jenis ganja cair yang digunakan dalam rokok elektrik pada pukul 23.00.
Dalam rilisnya pada Selasa (24/4/2024), Wakasatreskoba Polres Jakarta Selatan AKP Reska Anugrah mengungkapkan bahwa dari enam tersangka yang berhasil diamankan, salah satunya adalah seorang selebgram dengan inisial CK dan seorang atlet Esport dengan inisial HJ.
Berita Indonesia Link adalah Video Berita Update dari Indonesia dan untuk Orang Indonesia. Berisi berita Politik, Sosial , Bisnis, Hiburan, Olahraga, Gaya Hidup, Travelling dan Student.
Berita Indonesia Link, Beritanya Orang Indonesia
https://www.beritaindonesia.link/